Saturday, October 22, 2016

Hal yang Dapat Kamu Lakukan Untuk Menghilangkan Jenuh Saat Menunggu

Hal yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan jenuh saat menunggu
Hal yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan jenuh saat menunggu

Hal yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan jenuh saat menunggu. Menunggu adalah hal yang paling membosankan.

1. Mengobrol

Saat menunggu dikeramaian akan banyak orang. Maka anda dapat mengajak bicara seseorang untuk berbagi cerita atau sekedar bertanya saja. Jika lawan bicara klop dengan kamu, waktu saat menunggu jadi akan tidak terasa dan berlalu dengan cepat.

2. Main game

Jika kamu bosan saat menunggu, kamu dapat bermain permainan di smartphone yang kamu miliki. Main game akan menghilangkan rasa jenuh saat menunggu. Apalagi kalau game/permainannya seru. Menunggu akan jadi tidak terasa lama.

3. Mendengarkan lagu

Lagu dapat meningkatkan mood kamu. Mendengarkan lagu dapat menghilangkan rasa jenuh saat sedang menunggu. Apalagi jika lagunya asik dan kamu terbawa oleh alunan musiknya. Menunggu akan berlalu begitu saja.

3. Scroll scroll hp

Yap kalau kamu jenuh saat menunggu, kamu dapat membuka hp. Walaupun hanya untuk scroll scroll hp. Walau terkesan ga jelas, tapi banyak yang ngelakuin kok.

4. Browsing

Jika kamu banyak amunisi kuota internet. Ini dapat kamu manfaatkan untuk mengilangkan rasa jenuh kamu saat sedang menunggu dengan melihat atau mengecek akun akun sosial media kamu.

5. Baca baca artikel

Untuk mengilangkan jebuh kamu dapat melihat-lihat artikel saat ini. Jika tertarik kamu bisa membuka artikel dan membacanya. Selain mendapat pengetahuan, waktu saat kamu menunggu akan lebih cepat berlalu.

Itulah cara yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan jenuh saat sedang menunggu. Terimakasih.

No comments:

Post a Comment

Jika artikel ini bermanfaat, silahkan dishare ya.. Mohon berkomentar yang baik :)